Sepatu Running Supernova 3
Ukuran
Ukuran sebenarnya.Kami sarankan untuk memesan ukuran kamu yang biasanya.
Nikmati sesi larimu dengan sepatu running yang dibuat dengan jejak emisi karbon yang lebih rendah dari versi sebelumnya.
Ketika kamu berlari jarak dekat, jauh, cepat, atau lambat, sepatu Running adidas Supernova 3 membantumu berlari di zona nyamanmu. Terasa nyaman dari saat kamu pertama melangkah, dengan upper breathable mesh dan lapisan empuk di bagian lidah dan tumit. Keseimbangan paduan bantalan Bounce dan BOOST yang akurat menghasilkan kenyamanan dan energi sehingga kamu dapat menikmati setiap langkah dalam proses menuju target lari pribadi. DIBUAT DENGAN JEJAK EMISI KARBON YANG LEBIH RENDAH Produk ini didesain untuk memiliki jejak emisi karbon yang lebih rendah dibandingkan dengan versi sebelumnya. Mulai dari ekstraksi bahan baku, pemrosesan, pengemasan, sampai ke akhir masa pakai produk, kami memperhitungkan jejak emisi karbonnya, sesuai dengan standar yang diakui secara internasional: ISO 14067 Produk ini memiliki dampak total sebesar 7,2 KG C02e / pasang dan rata-rata penurunan persentase dibandingkan dengan versi sebelumnya sebesar -19%.

- Menggunakan tali sepatu
- Upper dengan konstruksi mesh
- Lining dari bahan tekstil
- Midsole Bounce
- Midsole BOOST
- Berat: 283 gram (ukuran UK 8,5)
- Midsole drop: 9 mm (tumit: 31 mm / forefoot: 22 mm)
- Outsole berbahan karet
- Bagian upper mengandung minimum 50% konten daur ulang; Jejak emisi karbon dikurangi sebesar 19%, dibandingkan dengan versi sebelumnya.
- Warna produk: Core Black / Cloud White / Core Black
- Kode produk: IE4367




















